
Navicula, yang juga bernasib sama seperti band maupun penggiat industri hiburan yang secara siginifikan sangat terpengaruh oleh pandemi karena seluruh acara konser dibatalkan.
Kemudian, dengan cara-cara kreatif Navicula sebagai band ikut membantu kegiatan untuk mendukung masyarakat yang terdampak pandemi dan berkolaborasi dalam beberapa kegiatan dengan Kopernik, mulai dari penggalangan dana untuk memproduksi sanitizer dan face-shield , distribusi makanan, serta memberi bantuan pada petani kopi agar tetap memiliki mata pencaharian. Navicula berbagi cerita dan inisiatif lainnya lewat Seni Melawan Pandemi video.
Leave a Reply